Bintang Pos, Surabaya – DPRD Surabaya menyatakan jika pada tahun sebelumnya Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Wali Kota Surabaya tanpa adanya jawaban, maka pada tahun ini diminta disertai jawaban wali kota. Continue reading →
8 lokasi, demo penolakan BBM
Bintangpos,Surabaya – Demo menentang kenaikan BBM makin gencar dilakukan sekelompok mahasiswa dan organisasi. Hari ini, Senin (17/6/2013), saja ada 8 demo di sejumlah titik menentang kenaikan BBM.
“Sebenarnya ada 9 demo hari ini. 8 demo soal kenaikan BBM dan 1 soal upah buruh,” kata Kompol Suparti. Continue reading →
Warga Madiun Jadi Korban Politik Uang
Bintang Pos, Madiun – Seorang warga Kabupaten Madiun, Jawa Timur, diduga menjadi korban penganiayaan akibat praktik politik uang oleh tim sukses salah satu pasangan kandidat peserta pilkada setempat. Continue reading →
Pasangan Perseorangan Pilkada Madiun Tidak Mencoblos
Bintang Pos, Madiun – Pasangan dari jalur perseorangan dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Kabupaten Madiun 2013 dipastikan tidak mencoblos pada hari pemungutan suara 19 Juni karena keduanya tidak memiliki hak pilih. Continue reading →
Polisi Gresik Antisipasi Aksi Blokade Jalan Tol
Bintang Pos, Gresik – Aparat Kepolisian Resort Kabupaten Gresik telah mengantisipasi aksi blokade jalan tol arah Gresik-Surabaya pada saat terjadi demo penolakan kenaikan bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi yang dilakukan oleh massa di wilayah itu. Continue reading →
Yusuf Supendi Sebut Presiden PK Ilegal
Bintang Pos, Jakarta – Mantan pendiri Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Yusuf Supendi mengatakan sebutan Presiden untuk pemimpin tertinggi partai Islam itu adalah ilegal karena tidak berbadan hukum sebagaimana berlaku dalam UU Nomor 2 Tahun 2011 tentang Parpol. Continue reading →
Hakim Ditembak Mati di Luar Pengadilan di Libya
Bintang Pos, Tripoli – Seorang hakim ditembak mati di luar sebuah pengadilan di Kota Derna, Libya timur, Minggu, kata seorang pejabat, hanya beberapa pekan setelah pengadilan memulai lagi pekerjaan di sana setelah perang 2011. Continue reading →
Pengembang Pastikan Harga Perumahan PNS tak Naik
Bintang Pos, Malang – Pengembang pembangunan perumahan pegawai negeri sipil di wilayah Kabupaten Malang, memastikan harga perumahan tersebut tidak akan terpengaruh dengan kenaikan harga bahan bakar minyak dan tetap seperti harga sebelumnya. Continue reading →
MCW: Jangan Takut Laporkan Kecurangan PPDB
Bintang Pos, Malang – Malang Corruption Watch meminta masyarakat setempat tidak takut melaporkan segala bentuk kecurangan dalam proses penerimaan peserta didik baru (PPDB) di jenjang SD-SMA. Continue reading →
Harga ‘Beras Miskin’ Tak Terpengaruh Kenaikan BBM
Bintang Pos, Solo – Perum Bulog Subdivre III Surakarta mengungkapkan bahwa beras untuk masyarakat miskin (raskin) di wilayah eks karesidenan Surakarta, Jawa Tengah terbanyak tersalur di Kabupaten Klaten. Continue reading →