Bintang Pos, Surabaya — Anak-anak disarankan sudah harus langsung mendapat pendidikan tentang bahaya pornografi begitu mereka punya akses ke internet. Sekretaris Jenderal Asosiasi Kepala Sekolah Inggris, NAHT, Russel Hobby, mengatakan, ketersediaan materi-materi pornografi di internet menimbulkan kekhawatiran yang serius. Continue reading →
PENDIDIKAN
Unair dan RPN Kembangkan Teh Putih untuk Penanganan Flu Burung
Bintang Pos, Surabaya – Pemikiran mencari implementasi biotechnology teh putih dikembangkan Institute of Tropical Disease (ITD) Universitas Airlangga (Unair) Surabaya bersama salah satu BUMN, yaitu PT. Riset Perkebunan Nusantara. Continue reading →
Siswa Miskin di Surabaya Bisa Daftar PPDB Jalur Mitra Warga
Bintang Pos, Surabaya– Tahun pelajaran 2012/2013 akan segera berakhir, pendaftaran pun akan segera dibuka. Continue reading →
Ini Dia Perguruan Tinggi yang Terakreditasi Tahun 2013
Bintang Pos, Surabaya – Badan Akreditasi-Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) merilis daftar perguruan tinggi yang diakreditasi untuk tahun 2013. Ada 30 perguruan tinggi yang masuk daftar akreditasi untuk institusi dalam daftar yang dirilis akhir Maret lalu di situs resminya. Continue reading →
DPR Minta Mendikbud Tak Jatuh pada Lubang yang Sama
Bintang Pos, Surabaya – Komisi X Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Republik Indonesia (RI) meminta agar Menteri Pendidikan dan Kebudayaan tak jatuh ke lubang yang sama. Untuk menghindari kembali terjadinya musibah seperti dalam penyelenggaran Ujian Nasional (UN) 2013, DPR meminta kementerian untuk melakukan uji coba terlebih dulu baru menerapkan Kurikulum 2013. Continue reading →
UNIPA Gelar Teater Mahasiwa di Gedung Cak Durasim
Bintang Pos, Surabaya– Bertempat di Gedung Cak Durasim, Surabaya. UNIPA (Universitas PGRI Adi Buana) Surabaya, menampilkan kesenian teater yang dilakonkan oleh mahasiswa angkatan 2010. Continue reading →
Salut, Siswa SD Ciptakan Tamiya Tenaga Surya
Bintang Pos, Surabaya- Puluhan siswa sekolah dasar (SD) dan Madrasah Ibtidaiyah (MI) di Sumenep, Senin (20/05/13), meluncurkan mobil-mobilan ‘Tamiya’ bertenaga surya. Peluncuran mobil-mobilan tenaga surya tersebut dilakukan di halaman Pemkab setempat dalam rangkaian hari Kebangkitan Nasional. Continue reading →
Bangun Budaya Bernalar sejak Dini
Bintang Pos, Surabaya – Bekal utama yang diperlukan agar anak-anak mampu bersaing dalam dunia yang terus bergerak maju dan mengglobal adalah kemampuan berpikir logis. Namun, pendidikan di Indonesia justru cenderung mengabaikan kemampuan bernalar itu. Continue reading →
Peneliti Muda Indonesia Unjuk Prestasi
Bintang Pos, Surabaya – Tim pelajar Indonesia unjuk prestasi dalam Asia Pacific Conference of Young Scientists (APCYS) ke-2 pada 13-20 Mei di Palembang, Sumatera Selatan. Mereka berhasil menyumbangkan tiga medali emas, dua medali perak, tiga medali perunggu, serta satu special awards. Continue reading →
20 Siswa Ciptakan Aplikasi Bahasa Jerman
Bintang Pos, Surabaya -Sebanyak 20 siswa dari Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) berkolaborasi menciptakan aplikasi Bahasa Jerman untuk perangkat Android. Continue reading →









