Sidoarjo – Validasi Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) terus dilakukan oleh Badan Kesatuan Kebangsaan dan Politik (Bakesbangpol) Kabupaten Sidoarjo. Hasil validasi yang dilakukan tiap tahun, dari 157 LSM yang terdaftar di Bakesbangpol Kabupaten Sidoarjo sejak tahun 2012, hingga tahun 2013 ini, yang memiliki badan hukum, aktif, dan lolos validasi sebanyak 54 LSM. Continue reading →
Author: bang su'ud
PWNU Jatim Serukan Buruh Tak Paksakan Kehendak!
Surabaya – Maraknya demo buruh atas penentuan upah minimum kabupaten/kota tahun 2014 di Jawa Timur, nampaknya menjadi perhatian serius Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur. Bahkan ormas keagamaan itu menyerukan beberapa hal sebagai bentuk tanggung jawab moral dan sosial sebagai ormas keagamaan terbesar di Jawa Timur. Continue reading →
Golkar : bangun iklim kondusif untuk kepemimpinan baru
Jakarta – Ketua Dewan Pembina Partai Golkar Akbar Tandjung mengatakan diperlukan iklim politik yang kondusif bagi munculnya suatu kepemimpinan baru di Indonesia. Continue reading →
Wapres paparkan kemajuan pendidikan di Universitas Oxford
London – Wakil Presiden Boediono memaparkan kemajuan pendidikan nasional di Universitas Oxford, Inggris, dengan menyampaikan pemerintah mengalokasikan 20 persen anggaran pemerintah untuk sektor itu. Continue reading →
Awas! 2014 Kuota BBM Bersubsidi Tak Ditambah
Jakarta–Pemerintah meminta Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) untuk tidak menambah kuota bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi di tahun depan guna menghemat anggaran negara. Continue reading →
Citilink Buka Rute Surabaya – Kupang
surabaya – Citilink, maskapai penerbangan nasional berbiaya murah (LCC), terus memperluas kota tujuan penerbangannya. Hari ini, Minggu (27 Oktober 2013), Chief Executive Officer (CEO) PT Citilink Indonesia Arif Wibowo mengumumkan pembukaan rute baru penerbangan Surabaya -Kupang (SUB-KOE) pulang pergi (PP) setiap hari yaitu pukul 06.25 WIB untuk SUB-KOE, dan pukul 10.00 WIT untuk KOE-SUB mulai 27 Oktober April 2013. Harga tiket sekali jalan untuk rute baru ini ditetapkan sebesar mulai dari Rp 511,000,- sekali jalan. Continue reading →
“Lebih Gampang Panggil Delivery Food Ketimbang Ambulance”
Bintang Pos, Jakarta – Sebagai pembunuh terbesar nomor tiga di dunia, kecelakaan lalu lintas patut mendapat perhatian dari berbagai pihak. Untuk itu, perlu sinergi dari seluruh lapisan masyarakat, tidak hanya pemerintah tapi juga peran serta masyarakat awam. Continue reading →
Gadget dan TV Jadi Musuh Anak Saat Ini
Bintang Pos, Surabaya – Motivator asal Surabaya Bagus Sanjoto menegaskan, gadget dan televisi menjadi musuh anak sehingga perlu disikapi secara bijak. Continue reading →
Nanoteknologi farmasi indonesia makin berkembang
Bintang Pos, Jakarta – Dekan Fakultas Farmasi Universitas Pancasila (FFUP) Wahono Sumaryono mengatakan perkembangan nanoteknologi farmasi di Indonesia akhir-akhir ini makin maju. Continue reading →
Sampang Diterjang Puting Beliung, 7 Rumah Roboh
Sampang – Akibat terjangan angin puting beliung di Dua Desa yakni Desa Lar-lar dan Desa Karang Penang oloh Kecamatan Banyuates Kabupaten Sampang, sebanyak 7 rumah roboh. Continue reading →