Madura9, JAKARTA – Menteri Kesehatan ( Menkes ) Budi Gunadi Sadikin mengungkapkan saat ini baru ada empat vaksin Covid-19 di Indonesia. Empat vaksin Covid-19 tersebut yakni Sinovac, AstraZeneca, Novavax, dan Pfizer. Continue reading →
Year: 2021
Kapolri Perintahkan Polisi yang Terlibat Narkoba Dibinasakan
Madura9, JAKARTA – Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meminta kepada Propam Polri untuk menindak tegas seluruh personel kepolisian yang masih terjerat dalam kasus Narkoba. Bahkan, Sigit meminta oknum polisi yang terbelenggu barang haram agar segera dibinasakan. Continue reading →
Bibit Vaksin Merah Putih Eijkman Diserahkan ke Biofarma
Madura9, JAKARTA – Menteri Riset dan Teknologi/Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Bambang Brodjonegoro menegaskan bahwa bibit Vaksin Merah Putih yang dikembangkan oleh Lembaga Biologi Molekuler Eijkman akan diserahkan ke PT Biofarma pada bulan Mei. Continue reading →
IMF: Pajak Kekayaan Dapat Membantu Pemulihan dari Pandemi Covid-19
Madura9, JAKARTA – Dana Moneter Internasional (IMF) menyatakan pajak atas orang berpenghasilan tinggi dan pajak perusahaan dapat membantu negara maju meningkatkan pendapatan untuk pulih dari pandemi global. Continue reading →
Unair optimistis vaksin Merah Putih dapat diproduksi pada akhir 2021
Madura9, Surabaya – Rektor Universitas Airlangga (Unair) Surabaya Prof. Mohammad Nasih optimistis vaksin Merah Putih untuk COVID-19 dapat diproduksi massal pada akhir 2021. Continue reading →
Harga daging ayam di Jatim naik, masih dicari penyebabnya
Madura9, Surabaya – Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Jawa Timur Drajat Irawan mengatakan pihaknya masih mencari penyebab naiknya harga daging ayam ras yang terjadi dalam sepekan terakhir, dengan koordinasi Dinas Peternakan. Continue reading →
Polda Jatim terjunkan 3.300 personel antisipasi masyarakat mudik saat Lebaran
Madura9, Surabaya – Kepolisian Daerah Jawa Timur menerjunkan sebanyak 3.300 personel dalam Operasi Keselamatan Semeru 2021 selama Bulan Ramadhan guna mengantisipasi masyarakat yang akan melakukan mudik saat Lebaran. Continue reading →
Ra Latif : fungsi Puskesmas juga sebagai fasilitas promotif dan preventif
Madura9, Bangkalan – Selama ini fungsi dari fasilitas kesehatan tingkat pertama tersebut untuk merawat dan menyembuhkan orang yang sakit. Nantinya, puskesmas juga sebagai fasilitas promotif dan preventif. Continue reading →
Pemprov Jatim “megengan” sambut Ramadhan
Madura9, Surabaya – Pemerintah Provinsi Jawa Timur menggelar tradisi “megengan” menyambut datangnya bulan suci Ramadhan 1442 Hijriah sekaligus doa bersama untuk korban gempa di wilayah itu. Continue reading →
Bupati Ra Latif Launching Kebun Bang Jani
Madura9, Bangkalan – Bupati Bangkalan R. Abdul Latif Amin Imron secara resmi me-launching Agroeduwisata Kebun Bang Jani (Bangun Bangkalan, Sejahterakan Petani) di Desa Langkap, Burneh, Senin (12/4). Continue reading →